Menerbitkan Tulisan
Mengingat bahwa setiap pemikiran, kiritikan, gagasan maupun aspirasi harus dapat dengan mudah tersampaikan kepublik, blog ini dapat menjadi salah satu alternatif sosial media anda untuk menyampaikan tulisan anda kemasyarakat.
Melalui laman blog ini, kami membuka peluang selebar-lebarnya kepada masyarakat khususnya penulis untuk berekspresi tanpa batas.
Tertarik untuk menerbitkan tulisan anda? Yuk hubungi kami melalui Klik ADMIN (anda akan langsung tersambung ke WhatsApp admin).
Anda juga dapat mengirimkan tulisan anda (rilis) yang ingin diterbitkan melalui email kami dengan Klik Email Admin
#salamliterasi
_Pesan Emak_
